Cara Merubah Kata Sandi Akun Google

Cara Merubah Kata Sandi Akun Google - Jika kita cermat dan teliti sekali, tampilan pengaturan akun google berubah. Semuanya menjadi elegan dan tambah menarik.

google privacy

Tapi kebanyakan orang, setiap adanya perubahan pasti akan bingung. Kok menunya jadi aneh sih? kok, sekarang ganti sandi jadi rumit sih? masa, cuma ganti sandi susah banget?

Mungkin itu ya, ucapan yang terlontar dari mulut kita. Sebenarnya tujuan adanya perubahan adalah, menjadi yang lebih baik lagi. Lalu, kenapa ada perubahan malah tambah rumit? kita hanya perlu melihat diri kita sendiri, sejauh mana kita mengetahui tentang google.

Jika anda hanya baru saja menggunakan google, mana mungkin kita mengetahuinya. Jadi intinya kita hanya perlu melihat kemampuan diri kita, sejauh mana kita mengenal google?

Yang lalu biarlah berlalu, bagi anda yang belum mengerti cara merubah kata sandi akun google yang baru, anda bisa mengetahui cara nya disini.

Cara Ganti Sandi Google,

1. buka google.com

2. kemudian pilih kotak menu, lalu klik akun saya

google


3. Lihat pada bagian Masuk & Keamanan, lalu klik "Masuk Google"

google security

4. kemudian klik seperti pada gambar

mengubah kata sandi google

5. Masuk akun google

login google

6. masukan kata sandi baru anda, lalu klik "Ubah sandi"

mereset sandi akun google

7. Selesai, kata sandi akun google anda telah terganti

Semoga bermanfaat

Cara Merubah Kata Sandi Akun Google Rating: 5 Diposkan Oleh: Pramudya Arief